BoyzForum! BoyzForum! - forum gay Indonesia www.boyzforum.com

Howdy, Stranger!

It looks like you're new here. If you want to get involved, click one of these buttons!

Selamat datang di situs Boyzforum yang diarsipkan oleh Queer Indonesia Archive. Forum untuk komunitas gay Indonesia yang populer ini didirikan pada tahun 2003, dan ditutup pada tanggal 15 Desember 2020.

Forum ini diabadikan untuk kepentingan sejarah. Tidak akan ada konten baru di forum ini. Silakan menikmati forum ini sebagai potongan dari sejarah queer Indonesia.

KONSULTAN BIJAK

met taon baru all, ada yg punya info di mana wa bisa nemuin seorg bijak buat konsultasi ttg gay ya? berhubung wa discreet banget, jd maunya lwt chat aja. ga berani ketemu lgsg haha :D. ato paling ga semacam chat room yg bisa mengerti keadaan kita dll. ga melulu soal sex. tp bmgn mengatasi diri kita sendiri sbg seorg gay yg tertekan dg kehidupan "normal" yg mengharuskan kita menikah dg cewek dan lain2, masih banyak lagi. klo dipendam sendiri lama2 bisa meledak. sekuat2nya aku, one day puyeng sendiri. jika ada yg ingin menjadi temen email aja yah di algosa911@gmail.com . tq yah ats bantuannya :)
Sign In or Register to comment.